Monday, January 16, 2017

teknik surfing

1. teknik Paddle


Teknik mendayung di atas papan selancar, jika diperhatikan sepertinya mudah. Padahal, tidak semudah yang di bayangkan. Sebagian besar waktu Anda saat surfing nanti dihabiskan pada sesi ini.

2. Take Off


Inilah saatnya Anda segera berdiri di atas papan, dan meluncur dengan gelombang ombak sebagai pendorongnya. Untuk pemula, menjaga keseimbangan tubuh saat berdiri diatas papan perlu perjuangan yang membutuhkan waktu.
Selama berdiri di atas papan, jangan sering melakukan gerakan. Hal ini akan mempengaruhi keseimbangan. Berdirilah dengan tenang dengan pandangan mengarah ke depan, dan jangan menunduk. 

3.teknik ridding


Tujuannya untuk mencari kecepatan yang diinginkan. Anda bisa bermanuver dengan papan untuk melakukan teknik ini. Untuk lebih menguasai keahlian ini diperlukan latihan terus menerus dengan belajar melalui sekolah surfing,
Hal lainnya yang perlu diperhatikan dengan mengenali kondisi pantai yang menjadi tujuan surfing.Di beberapa lokasi pantai, terdapat karang yang menjorok ke permukaan. Hal ini tentunya sangat membahayakan buat para peselancar yang tidak berhati-hati.

0 comments:

Post a Comment